GameDevID has a Wiki!

setelah beberapa lama koleksi artikel di situs gdi akhirnya menunjukkan pertumbuhannya. Namun dalam perjalanannya, ternyata arsip artikel gdi menyimpan kelemahan. sistem artikel yang dimiliki dibuat dalam bentuk posting forum. Persoalannya muncul ketika ace dan heapcleaner mau bikin kolaborasi bikin artikel. Akhirnya ada yang mengusulkan untuk memasang wiki di situs gdi. Berhubung ruang kosong di server gdi masih berGiga-Giga (nggak tahu kabar pastinya.. gosipnya di kalangan cacing sih 350). Akhirnya setelah menunggu selama beberapa minggu, GDI punya Wiki!. Adapun yang paling rame teriak-teriak tentang Wiki di GDI adalah Exavolt. Sepertinya isi ShoutBox GDI akhir-akhir ini isinya wiki, wiki, wiki… 😀

mungkin isu yang sekarang ingin juga saya hembuskan ya..

GameDevID Wiki Call For Content

masalah lisensi sedang didiskusikan dengan mbak(mbah?) urusan legal (legallysmart). Ada usulan untuk menggunakan Creative Common License. tapi tak tahulah.. Saya hanya suka menulis artikel karena biasanya saya takut lupa kalau hanya diingat-ingat sendiri saja.

5 comments

  1. pebbie · Juli 12, 2007

    language!

  2. legallysmart · Juli 13, 2007

    hi Pebbie,

    To tell the truth, none of serious discussion wif me has been done on the type of license for GDI’s wiki.
    Nonetheless, hopefully we will have the appropriate one for the wiki.

    TaDa,
    LS

  3. pebbie · Juli 15, 2007

    oops.. well, the truth is there’s nothing serious ever discussed, is it? ;P

  4. petra novandi · Agustus 2, 2007

    numpang nanya juga bung peb,

    bagaimana penerapan (materi kuliah :P) software engineering dalam pembuatan game?

    nyari-nyari di mbah google kok gak dapet2 ya……

  5. pebbie · Agustus 4, 2007

    ada di http://www.gamedev.net
    atau
    di gamasutra

Tinggalkan komentar

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses.